LD PWNU JABAR MENJAJAGI KERJASAMA DENGAN LPPM USB YPKP DALAM PROGRAM PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN DI PROGRAM KAMPUNG NU
Tim LPPM dari USB YPKP sangat menyambut baik program kerja sama yang ditawarkan LD PWNU Jawa Barat untuk menggarap pengembangan ekonomi masyarakat religius di dalam program kampung NU.
“Insya Allah akan segera kita tindak lanjuti apa yang menjadi program kampung aswaja an nahdliyyah, meskipun kami sudah berpengalaman di instansi pemerintah dan swasta tapi melatih masayarakat religius seperti program kampung NU adalah pengalaman baru yang merupakan tantangan tersendiri bagi kami” tutur pak Adi sebagai kabag LPPM diamini oleh Dr. Didin Saepudin sebagai ketua LPPM USB YPKP diakhir pertemuan.
Buku lain :