MWC NU Ciseeng Gelar Musyawarah Pengadaan Ambulan dan Gismas
NU adalah organisasi yang berpikir dinamis sebagaimana jargon al-muhafadhah ‘alal qadimis shalih wal akhdzu bil jadidil ashlah (melestarikan tradisi lama yang baik dan mengambil hal baru yang lebih baik). Dalam proses dinamisasi tersebut, NU harus berpedoman dengan metodologi atau manhaj.
Dari sisi gerakan, NU mengedepankan himayah (perlindungan) dan ishlahiyyah (perbaikan). NU harus menjaga ajaran Ahlussunnah wal Jama’ah yang mengedepankan sikap-sikap toleran, moderat, dan adil.
Musyawarah para penggerak Nahdliyyin di Kecamatan Ciseeng, kabupaten Bogor, bertempat di Sekretariat MWCNU membahas tentang wakaf Mobil Ambulan pada, Kamis, (6/8).
Kepanitiaan ini diinisiasi oleh LTMNU Kec. Ciseeng dan Dihadiri oleh Wakil Ketua LTMNU Kab. Bogor Ahmad Faqihudin Didampingi Ketua MWCNU Ciseeng Ust Ahmad Ghozawi. Hadir pada malam itu Ketua PAC GP Anshor Muhamad Huda
Buku lain :